Motor

4 Kreasi Aksesoris Berkendara dari Alat Peraga Kampanye, Keren Pol!

Terbukti kalau orang-orang Indonesia kreatif.

Angga Roni Priambodo | Husna Rahmayunita

Kreasi daur ulang APK. (Instagram/@michellejesselynn)
Kreasi daur ulang APK. (Instagram/@michellejesselynn)

Mobimoto.com - Ganjar Pranowo selaku Gubernur Jawa Tengah mengadakan lomba daur ulang alat peraga kampanye (APK) setelah pesta demokrasi pada 17 April lalu. Banyak masyarakat yang antusias dan menciptakan kreativitasnya.

Mereke kemudian mendaur ulang APK menjadi sesuatu yang unik mulai dari tas, baju sampai aksesoris berkendara. Semua dilakukan demi memenangkan total hadiah sebesar Rp 20 juta.

Dengan mengusung hastag #GanjarDaurUlangApk, masyarakat bisa membagikan hasil kreativitasnya lewat media sosial atau langsung ke kediaman Ganjar Pranowo yang ada di Semarang. Perlombaan daur ulang APK sendiri akan ditutup pada 29 April mendatang.

Nah, buat pecinta otomotif yang penasaran dengan hasil daur ulang APK menjadi aksesoris bekendara, simak empat kreasi berikut ini. Siapa tahu menginspirasi kalian.

1. Mantel motor yang bisa digunakan saat parkir outdoor

Kreasi daur ulang APK. (Instagram/
Kreasi daur ulang APK. (Instagram/@fatmairmalia)

2. Anti gosong-gosong club dengan kaos tangan kece

Kreasi daur ulang APK. (Instagram/
Kreasi daur ulang APK. (Instagram/@barokah_96)

3. Box sepeda motor untuk mendukung usaha

Kreasi daur ulang APK. (Instagram/
Kreasi daur ulang APK. (Instagram/@michellejesselynn)

4. Jas hujan anti badai biar nggak basah saat hujan.

Kreasi daur ulang APK. (Instagram/
Kreasi daur ulang APK. (Instagram/@riyan_bledeth)

 

Berita Terkait

Berita Terkini